Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

PTK DAN PTS

PTK MATEMATIKA SMP UNTUK KENAIKAN PANGKAT

Rekan guru, apakah tugas PTK SMP matematika masih menjadi momok menakutkan bagi kalian semua? Jika iya, kali ini Admin akan berbagi wawasan nih tentang metode yang bisanya dibahas pada Penelitian Tindakan Kelas tersebut..

Dalam menulis, hal pertama yang harus diperhatikan adalah guru diharapkan dapat menentukan tema pada penulisan jurnal PTK matematika terlebih dahulu. Topik tersebut harus hangat atau masih baru sehingga menarik untuk diteliti. Misalnya saja, permasalahan siswa memahami pelajaran berhitung.
Nah, dalam belajar matematika, seorang guru harus mengetahui apakah metode pembelajaran yang digunakan sudah sesuai dengan karakteristik siswa atau belum. Oleh karena itu, mereka dapat menganalisanya melalui PTK.

Ada beberapa metode pembelajaran yang bisa digunakan diantaranya adalah Problem Based Learning, Contextual Teaching Learning, Jigsaw, Communicative Learning, Inquiry, Diskusi dan penugasan serta Discovery Learning. 

Di samping metode yang tepat, guru harus mengetahui persepsi siswa terhadap cara mengajar yang digunakanya. Hal ini bertujuan untuk mengevaluasi jika terdapat cara jika dirasa kurang tepat dalam pembelajaran matematika sehingga dapat diperbaiki untuk kedepanya.

Setelah dipaparkan mengeani topik dan metode dalam penulisan laporan PTK SMP matematika, sekarang silakan rekan guru semua mulai merancang konsep bagaimana seharusnya penelitian itu dilakukan secara benar.

Jika rekan guru masih bingung juga, tetep stay tune yang di website ini karena nantinya Admin juga akan menjelaskan mengenai hal tersebut secara gamblang, dan pastinya sangat mudah dipahami oleh kalangan awan sekalipun. 

DOWNLOAD LENGKAP CONTOH PTK MATEMATIKA SMP MTS DOC

CONTOH PTK MATEMATIKA KELAS IX KURIKULUM 2013

LAPORAN HASIL PTK PELAJARAN MATEMATIKA SMP DOCS

PTK MATEMATIKA

PTK MATEMATIKA KELAS VIII SMP

Oh iya, di sini rekan guru juga bisa mengunduh secara gratis file-file contoh PTK dalam berbagai format lo untuk kenaikan pangkat. Hal itu sebenarnya bertujuan untuk memberikan gambaran awal atau referensi penulisan Penelitian Tindakan Kelas mengacu pada jurnal sebelumnya.

Jangan malu untuk belajar pada siapapun jika memang rekan guru masih belum paham. Admin dalam website ini juga siap diberikan pertanyaan melalui e-mail atau langsug di kolom komentar serta nanti pasti akan dijawab secara sigap.

Demikianlah ulasan tentang penulisan jurnal PTK SMP matematika. Harapanya, dengan adanya artikel ini dapat memotivasi para guru untuk lebih produktif dalam menulis karya ilmiah sehingga mereka akan lebih percaya diri dalam mengajar.

MENINGKATKAN PENGUASAAN MATERI MENENTUKAN AKAR-AKAR PERSAMAAN KUADRAT MELALUI PENGGUNAAN POWERPOINT BAGI KELAS IX

UPAYA PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP KESEBANGUNAN BANGUN DATAR PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE INQUIRY BAGI SISWA KELAS IX

EFEKTIVITAS PROBLEM SOLVING DENGAN MEMANFAATKAN ALAT PERAGA DALAM PEMBELAJARAN GEOMETRI  KELAS VIII DENGAN POKOK BAHASAN BANGUN RUANG SISI DATAR DI SMP 

2 comments for "PTK MATEMATIKA SMP UNTUK KENAIKAN PANGKAT"

  1. Terima kasih untuk contoh PTK Matematika SMP

    ReplyDelete
    Replies
    1. sama-sama semoga bisa membantu dalam penyusunan penelitian tindakan kelas PTK

      Delete